Untuk mempermudah, diafragma adalah ukuran bukaan lensa saat foto diambil.
Bukaan? Ya, diafragma adalah sebuah lubang di dalam lensa. Lubang
tempat masuknya cahaya ini dapat kita atur besarnya. Jika lubang semakin
besar maka cahaya yang masuk akan semakin banyak, serta sebaliknya.
Diafragma kecil (f/22)
Jangan heran jika melihat angka-angka ini f/2.8, f/4, f/5.6, f/8, f/11, f/16, f/22 dan seterusnya. Ini adalah angka-angka yang mewakili besar-kecilnya diafragma.
Yang perlu diingat adalah f/2.8 lebih besar daripada f/16. Bergerak dari f/2.8 ke f/4 akan mengurangi cahaya satu f-stop. Urutan diafragma yang di highlight diatas adalah...
Tuesday, January 22, 2013
Wednesday, January 9, 2013
Bisakah Memotret Dengan Kamera Handphone?
Memotret dengan handphone? Kenapa tidak. Harus berani!! Hasilnya memang tidak semaksimal kamera yang khusus, tetapi sudah cukup baik untuk mengabadikan momen-momen ketika kita menemuinya ditengah perjalanan.
Banyak banget teman – teman saya yang minder karena punya hobi fotografi, tapi tidak belum punya DSLR. Sebenernya untuk fotografi kamera pinhole alias lubang jarum juga udah cukup. Dengan catatan yang memakainya punya mental yang kuat.
Ya, kenapa mental ? Sebenernya ini cuma masalah paradigma..
“Saya gak akan bisa motret kalau gak punya DSLR!”
Ya udah kalau kayak gitu mah repot, tapi ada juga temen saya yang mempunyai prinsip…
“Apapun...
Sunday, January 6, 2013
Efek Kamera Lomo Dengan Photoshop
Efek Kamera Lomo
Saat saya melihat tone warna di foto ini, saya ingin sekali
mendapatkannya. Dan akhirnya saya tahu bahwa foto ini diambil oleh
kamera unik yang bernama kamera lomo. Kamera lomo menggunakan film, yang membuat saya agak malas. Dasar
otak zaman digital, apalagi kalau bukan photoshop yang terlintas di
kepala hehe....
Banyak cara untuk mendapatkan tone lomo, ini adalah salah satu cara saya. Langkah pertama adalah buat Vignette terlebih dahulu. Untuk membuat vignette juga banyak cara, untuk kali ini saya membuat
lingkaran asal dengan menggunakan lasso tool. Kemudian di inverse
selection dengan cara menekan Cmd (Ctrl untuk...
5 Tips Fotografi Black and White (BW)
1. Gunakan RAW
Gunakan RAW
Mungkin tidak semua kamera mempunyai fasiltas untuk memotret RAW,
atau mungkin tidak suka karena RAW sangat merepotkan dalam hal post processing-nya.
Tetapi untuk memaksimalkan kontrol saat konversi dari warna ke
hitam-putih, lebih baik gunakan RAW. Karena file RAW memiliki
fleksibilitas lebih tinggi dan toleransi yang lebih baik.
Tentu saja tidak masalah menggunakan JPEG, ini sebuah pilihan. Tetapi
cobalah sesekali menggunakan RAW, anda mungkin tidak ingin kembali
menggunakan JPEG.
2. Jangan gunakan mode hitam-putih dalam kamera
Ya, memotretlah dalam mode warna. Karena jika begitu, anda
mendapatkan...